Dampak kemiskinan dalam masyarakat

 Dampak kemiskinan dalam masyarakat

Penulis : Fredo Dionisius Sinaga



KELOMPOK : 5 MEGAWATI

Kemiskinan merupakan kasus sosial yang telah terdapat semenjak usang pada

Indonesia. Bukan hal yang sanggup ditutupi, bahwa nomor kemiskinan masih akbar pada

Indonesia. Bahkan berdasarkan tahun ke tahun, kemiskinan selalu terjadi.

Kemiskinan adalah keadaan tidak mampu memenuhi kebutuhan dasar seperti pangan,

sandang, papan, pendidikan dan kesehatan. Kemiskinan dapat disebabkan oleh kurangnya

kebutuhan dasar atau kesulitan dalam pendidikan dan pekerjaan.

Kemiskinan adalah masalah global. Beberapa orang memahami konsep tersebut secara

subjektif dan relatif, sementara yang lain melihatnya dari sudut pandang moral dan hukum,

yang lain dari sudut pandang ilmiah yang mapan, dan lain lain

Kemiskinan menjadi masalah hampir di semua negara, termasuk Indonesia. Angka kemiskinan

meningkat karena berbagai penyebab kemiskinan. Penyebab kemiskinan di Indonesia juga

cukup berbeda.

FAKTOR PENYEBAB KEMISKINAN

- PENDIDIKAN YANG RENDAH

Orang dengan pendidikan rendah biasanya tidak memiliki keterampilan, visi dan pengetahuan

yang cukup untuk mendapatkan pekerjaan, oleh karena itu orang dengan pendidikan rendah

tidak dapat bersaing dengan orang yang berpendidikan tinggi di dunia kerja dan bisnis. Hal ini

melemahkan daya saing masyarakat dengan tingkat pendidikan yang rendah dan meningkatkan

tingkat pengangguran dan kemiskinan.

- MASYARAKAT PENGANGURAN MENINGKAT

Pertumbuhan penduduk yang cepat dapat membatasi kesempatan kerja di negara ini. Dengan

demikian, tingkat pengangguran di wilayah tersebut meningkat. Semakin banyak

pengangguran, semakin tinggi kemiskinan.

- TERJADI BENCANA ALAM

Bencana alam dapat menjadi penyebab kemiskinan yang tidak dapat dihindari. Bencana alam

seperti banjir, tanah longsor dan tsunami dapat menyebabkan kerusakan infrastruktur dan

kerusakan emosional bagi masyarakat yang terkena bencana. Selain itu, bencana alam dapat

menyebabkan kemiskinan, karena orang yang terkena bencana kehilangan harta bendanya.

DAMPAK KEMISKINAN

- ANGKA KEMATIAN MENINGKAT

Masyarakat miskin yang tidak dapat memenuhi kebutuhan dasarnya mengalami kesulitan

untuk memperoleh pelayanan kesehatan yang memadai bagi dirinya dan keluarganya.Kompleksitas pelayanan kesehatan dapat meningkatkan angka kematian penduduk, terutama masyarakat miskin.

- MENINGKATNYA ANGKA PENGANGGURAN

Sulit bagi orang miskin untuk mendapatkan pendidikan yang layak. Sehingga sulit bagi orang

miskin untuk bersaing mendapatkan pekerjaan dengan orang kaya atau kaya. Hal ini dapat

menyebabkan peningkatan angka pengangguran.

CARA MENGATASI KEMISKINAN

- Melakukan Integrasi Penyaluran Bansos

Di berbagai tempat, ada bermacam-macam bentuk bantuan sosial yang berbeda dengan jenis

serta jumlah yang telah diukur oleh pemerintah. Namun, perbedaan tersebut, ternyata justru

menimbulkan ketegangan sosial di beberapa daerah.

- Mengurangi Beban Pengeluaran Masyarakat Miskin dan Hampir Miskin

Salah satu cara untuk menangani kemiskinan adalah dengan mengurangi beban pengeluaran

kepada masyarakat, khususnya masyarakat miskin serta hampir miskin. Terutama mengurangi

biaya yang dikontrol oleh pemerintah atau administered prices.

Jadi kemiskinan itu sangat berpengaruh dalam bermasyarakat angka kemiskinan akan terus

meningkat jika masyarakat tidak mengatasinya. Maka dari itu pemerintah harus mentidak

lanjuti kegiatan yang membuat kemiskinan meningkat. Pemerintah juga harus memberi bansos

untuk fakir miskin agar mereka tidak mati akibat kelaparan. Masyarakat juga harus mengerti

bagaimana cra mengatur keuangan agar tidak terjadi kemiskinan. Untuk itu pemerintah

berperan aktif dalam kegiatan ini, agar angka kemiskinan tidak terus meningkat. Kemiskinan

tidak dapat berakhir jika masyarakat keras kepala dan tidak mau di atur, negara ini tidak akan

berkemban


KONDISI KONDISI KEMISKINAN




Komentar